Lansia Sehat Bersama Prolanis Puskesmas Pandanwangi Hallo Sobat Ceria Semangat Jumat Sehat,17 Juni 2022 bersama anggota prolanis puskesmas Pandawangi yang bekerja sama dengan Lab Sima .Dalam kegiatan ini sekaligus dilakukan Posbindu PTM dan pemberian edukasi…
Pertemuan Admen Puskesmas Pandanwangi Hallo Sobat Ceria Puskesmas Pandanwangi telah melaksanakan kegiatan pertemuan admen kemarin Selasa,14 Juni 2022 setelah selesainya pelayanan kesehatan.Pertemuan secara periodik ini bertujuan untuk meninjau kinerja sistem manajemen maupun pelayanan atau upaya…
Pelaksanaan Posbindu Karyawan Puskesmas Pandanwangi Jumat sehat ini puskesmas Pandanwangi menyelenggarakan kegiatan Posbindu bagi seluruh karyawan (10/6/2020).Pos Binaan Terpadu (POSBINDU) merupakan kegiatan monitoring dan deteksi dini faktor resiko penyakit tidak menular yang terintegrasi. Kegiatan ini…
Hallo sobat sehat?♀️ Sosialisasi Pencegahan Pengendalian Infeksi (PPI) diberikan kepada PPPK dan CPNS puskesmas Pandanwangi guna memberiakan pengetahuan terkait PPI agar tercipta kesehatan serta keselamatan para pengunjung serta seluruh nakes puskesmas pandanwangi dari bahaya kesehatan…
Hallo Sobat Pandanwangi ? Puskesmas Pandanwangi melaksanakan pertemuan rutin UKP sebagai salah satu pertemuan rutin bulanan internal puskesmas, pertemuan tersebut meninjau kinerja pelayanan atau upaya Puskesmas Pandanwangi untuk memastikan kelanjutan, kesesuaian, kecukupan dan efektivitas sistem-sistem…
Tepatnya hari Selasa,08/3/20022 Penanggung Jawab Admen beserta anggota melaksanakan pertemuan admen setelah pelayanan kesehatan selesai .Acara ini dipimoin langsung oleh Kepala Puskesmas Pandanwangi,dr.Sri Purwani.Agenda yang dibahas mengenai RUK dan anggaran puskesmas beserta ketentuan SPJ tang…